SOSIOLOGI SMA X
1. Proses belajar mengenai nilai dan norma sosial yang ada
di dalam masyarakat disebut … .
a. sosialisasi
b. enkulturasi
c. internalisasi
d. interaksi
e. akulturasi
2. kemampuan berbahasa seorang anak berasal dari…
a. bakat yang ada dalam dirinya
b. kemampuan yang diperoleh oleh sendirinya
c. hasil ciptaan sendiri
d. pembawaan sejak lahir
e. hasil proses belajar
3. Robert K. Merton dalam teorinya meninjau perilaku
menyimpang dari sudut… .
a. bagaimana manusia beradaftasi
b. berapa jumlah manusia
c. kondisi sosial budaya
d. keberadaan manusia pada kelompoknya
e. perilaku manusia lain
4. apabila proses sosialisasi menemui kegagalan maka yang
terjadi pada diri anak adalah…
a. timbul perilaku yang tidak baik
b. timbul rasa lebih bertanggung jawab
c. lebih bisa menhadapi tantangan
d. perubahan sikap pada
dirinya
e. timbul semangat baru
5. Suatu perilaku
dapat dikatakan menyimpang apabila… .
a. tidak bermanfaat bagi kebanyakan orang
b. tidak mengikuti pola yang umum di masyarakat
c. tidak sesuai dengan
norma dan nilai yang berlaku
d. melampaui batas perikemanusiaan
e. tidak disukai oleh teman-temannya
6. Perilaku menyimpang yang termasuk kategori positif yaitu
… .
a. perjudian togel
b. emansipasi wanita
c. pesta sabu
d. pergaulan bebas
e. makan sambil berbicara
7. Penyebab utama individu melakukan penyimpangan adalah …
.
a. tinggal di daerah yang tidak teratur
b. terpengaruh oleh teman sepergaulan
c. kurang perhatian dan kasih sayang dari orang tua
d. kurang pengalaman hidup
e. proses sosialisasi yang
tidak sempurna
8. Bagi orang tua dna masyarakat, sosialisasi mempunyai
arti penting sebagai…
a. alat untuk melestarikan nilai dan norma
b. cara untuk menjaga wibawa keluarga dan masyarakat secara
khusus
c. alat untuk memperkenalkan masa kedewasaan
d. cara untuk mempelajari kesabaran
e. alat untuk melatih
kemampuan berkomunikasi dnegan seksama
9. Iklan yang ditayangkan melalui televise mempunyai
pengaruh besar terhadap perkembangan gidup di masyarakat karena iklan
berpotensi memicu…
a. perubahan pola hidup
b. terjadinya benturan kepentingan
c. terjadinya kebrutalan
d. timbulnya perilaku yang khas dimasyarakat
e. perubahan pola pikir
yang cenderung amoral
10. Fungsi sosialisasi primer adalah…
a. membentuk manusia yang professional
b. meletakkan dasar
kepribadian individu
c. sebagai media transformasi budaya
d. membentuk individu siap kerja
e. memberi perlindungan individu dari gangguan
11. Sosialisasi sekunder terjadi melalui agen-agen berikut,
yaitu…
a. keluarga, masyarakat dan sekolah
b. teman bermain, sekolah,
dan media massa
c. sekolah, meidia massa, dankeluarga
d. ayah,ibu dan anggota kerabat
e. tetangga, masyarakat, dan keluarga
12. Peranan sekolah dalam sosialisasi sangat berhubungan
dengan kepastian ekonomi karena…
a. semua sekolah dapat menciptakan lapangan pekerjaan
b. sekolah adalah tempat bermain dan belajar
c. sekolah mengajarkan
ketrampilam dan pengetahuan
d. kurangnya sekolah merupakan indikator kemiskinan suatu
daerah
e. kualitas manusia ditentukan oleh tingkat pendidikan
Thank you min sangat bermanfaat sekali
BalasHapusdanta
BalasHapusKakak sampai 20 lah kakak🙏
BalasHapusLihat jwbn nya dimn ya
BalasHapus